Confirmed : Honda K59 (Vario 150) Menggunakan Suspensi Belakang Single Shock !!

 

K59 RearGrip 2

 

Brosist sekalian, News Info tentang sosok Honda K59 atau yang kita kenal dengan Vario 150 kembali menampakkan jati dirinya. . . Setelah sebelumnya Selentingan Info hadir ke News Info EA’s Blog tentang Model Reargrip (Behel) belakangnya, Serta Bahwa Skutik 150 cc ini disinyalir menggunakan Suspensi Belakang Single-Shockbreaker, Akhirnya kini bisikan tersebut terbukti juga nih Brosist. . . Lumayan Lega euy, khihihi 😛

Baca Juga :

– HOT News : Honda K59 (Vario 150) Disinyalir Masih Single Shock !

– Spied : Rear Grip (Behel) Honda K59 Alias Vario 150 Anyar !

 

 

Yup, Narasumber yang sebelumnya hanya memberikan clue bahwa sosok ini akan menggunakan Single Shock, Kini beliau juga memberikan spy pic part yang mendukung keabsahan info tersebut. . . Nih dia Brosist :

 

Swing Arm K59

 

Nah, Jika kita amati pada gambar diatas, Itu adalah sebuah part Swing-Arm kanan yang juga bisa kita temui di Honda PCX150 & Vario Techno 125 FI. . . Sayangnya, Modelnya justru lebih mirip ke Vario 125 yang tanpa dudukan Shock breaker, Dibanding PCX yang sudah memiliki Holder untuk Suspensi kedua (Suspensi Kanan). . . Dari sinilah, Nantinya kita mampu menganalisa bahwa sang Honda K59 memang sepertinya akan menggunakan Suspensi Belakang Tunggal. . .

 

Baca Juga :  Confirmed : Honda Vario 150 Terkontrol Mulai Masuk Masa Trial !!

 

 

Perbedaan Detail Swingarm Honda K59 (Vario 150)  dengan Swingarm Milik Honda PCX150 bisa Brosist lihat pada gambar di bawah ini. . . EA’s Blog juga sudah sertakan rincian bagian-bagiannya. . . . Let’s Check this Out :

 

Swingarm PCX

Swingarm Honda PCX150

 

 

Swing Arm K59 Detail

Swingarm Honda K59 (Vario 150)

 

 

Well. . . Akhirnya EA’s Blog bisa sedikit bernafas lega melihat geliat perkembangan skutik anyar yang satu ini. . . Nah, Apakah Skutik anyar ini mengarah ke Model Skutik Sporty, atau Justru bermodel Maxy Scoot layaknya Honda PCX yang kemarin juga diberitakan detik ?? Nah, Itu semua akan kita bahas di Artikel berikutnya ya Brosist. . .

Karena kebetulan Part Milik Vario 150 ini dikabarkan masih masa Trial, Yang tentunya bisa saja dirubah mendekati hari peluncurannya nanti (Meskipun hal tersebut jarang terjadi). . . So, Pantengin terus info ter-update seputar skutik anyar 150 cc ini only on EA’s Blog ya Brosist. . . . 😀

 

 

So, Honda K59 alias Vario 150. . . .

Maxy Scooter Seperti PCX150 atau Skutik Sporty layaknya Vario 125 ??

K59 Swingarm 2

Baca Juga Hasil Penelusuran EA’s Blog Lainnya :

 

– Bocor Alus : Honda K56 Alias Sonic 150 DOHC Bakal Rilis Duluan Ketimbang Vario 150 ?

HOT News : Honda K59 (Vario 150) Disinyalir Masih Menganut Single-Shock !!

– Spied : Case Mission Honda K25G (Beat FI ACG Starter) !!

– Spied : Cover CVT Beat ACG Starter, Modelnya Fix Beda Jauh !!

– HOT : Honda Tak Ingin Kasus Inden Mengular di CBR150R Lokal ??

– Spied : Part Lever/Handle Honda K45 (CBR150 Lokal) !!

– Spied : Part Kaliper Cakram Milik Honda K45 (CBR150 Lokal) !!

– Confirmed : Honda Beat ACG Starter (K25G) Sudah Masuk Tahap Masspro !!

20 comments

  1. kalu model kurang lebih sama dgn si wtf,

    kayanya jualannya bakalan dikit

    cc beda dikit, model beda dikit, harga beda lumayan,

    mending si wtf sekalian.

    keculai model kaya pcx, tanpa dek tengah, itu baru significant volume juaalnanya

Silahkan Berikan Komentar Brosist yaa ....