EA’s Blog Reborn & Fight Back, Let’s Roll !!

 

Eno & Blogger

 

Alhamdulillah Brosist, Setelah mood nulis menurun dan keinginan untuk stop ngeblog sempat terpikirkan beberapa minggu silam . . Kini perasaan ragu dan gundah tersebut runtuh sudah, Seiring dengan kembalinya semangat yang kembali berapi-api. . . Apa sih yang membuat EA’s Blog kembali on-air ??

Yup ! Selain karena memang sudah gatal ingin kembali ngeblog, heheheee 😀 . . . . Dukungan dan lecutan semangat yang diberikan oleh Para Brosist Sekalian, Para Dulur D’Gujubar & Para sahabat Blogger menjadikan EA’s Blog kembali bersemangat untuk menulis dan menyajikan artikel yang harapannya (semoga) berguna bagi Brosist sekalian. . .

 

Eno

 

EA’ s Blog mengucapkan terima kasih yang sebanyak-banyaknya untuk para komentator di Artikel Terakhir EA’s Blog beberapa minggu silam. . . Sekaligus EA’s Blog meminta maaf karena tak sempat membalas Komentar Brosist, dalam beberapa Artikel Terakhir. . . Intinya, Dukungan kalian sungguh luar biasa Brosist…. Sekali lagi, Terima kasih banyak Brosist !!

Juga untuk para rekan-rekan D’Gujubar, Mang Ketu KBY, Mang Maung, Mang Peysblog, Mang Andrian, Mang Arul Nde, Mang Hulk Hideung, dll untuk dukungannya. . . Terutama saat menghadiri kopdar ringan D’Gujubar di Purwakarta, Beberapa hari silam. . . Haturnuhun pisunnnn lurr…. 😀

 

 

Tak lupa, Beberapa hari silam yang membuat EA’s Blog sangat terkejut dan sempat terbelalak ( untungnya cuma lebay, 😛 ), adalah saat menerima mention/linkback dari para Sesepuh & Rekan Blogger kita, Mang Iwanbanaran , Mbah Dukun Indobikermags , Mang Sam RedCS1 & Mang Vandra MMBlog. . . Wuihh, Rasanya kayak ngimpi euy, Ciyuss deh Brosist. . . Lah masa iya, Bocah yang masih minim pengalaman ini menerima linkback dari beberapa rekan blogger, Aslii.. Sumpeehh… Beneran dehh kerasa ngimpi. . . 😀

 

 

 

Well. . . Sekali lagi, EA’s Blog hanya mampu mengucapkan terima kasih sebanyak-banyaknya kepada Brosist sekalian yang tetap menghendaki Blog sederhana ini kembali On-Air. . . Kedepannya, EA’s Blog tetap akan berusaha menyuguhkan info yang terupdate, plus info nyentrik alias beda dari yang lain. . . Dan tenang saja Brosist, Artikel Historical Bike, Spesial, Engine Holics, plus Sejarah Tokoh/Pabrikan Otomotif Dunia masih akan menjadi menu wajib di Blog sederhana ini koq. . .

Nah, Bila ada Brosist yang penasaran kenapa kemarin sempat terfikirkan untuk berhenti ngeblog ?? Nanti akan EA’s Blog ceritakan alasannya koq Brosist. . . 🙂

 

 

So, What Are You Waiting For ??

Tell Megatron, Let’s Roll !!!

Eno

Iklan

78 comments

  1. ……mulai saat ini sy akan baca EA’s blog, berusaha komen cerdas………….atau sekedar komen……tp cerdas…..xixixixi. welcome back bro!

  2. welkambek mas eno
    saya salah satu pembaca yg sangat kehilangan kemaren

    semoga kali ini passion mas eno semkin berkobar dalam menulis

    terima kasih buat gujubar, iwanbanaran, mbah dukun, vandra, kby yg udah mau memberi semangat buat kanh eno untuk kembali

    ini lah wajah indah silaturahmi blogger

    salam dari solo

  3. tahu nggak bro sis………………….
    well comeback
    let’s rock’n roll
    aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa……uououououo
    aihihi

  4. alhamdulillah
    warga silent reader macem ane bisa tenang baca2 tulisan ente om
    hehehe

    biar kata ane ora ngerti mesin, artikel engine holic lah yg bikin ane mumet
    hahaha

    welcome back omm
    warga silent reader bakal teruss reading di kesunyian malam

Silahkan Berikan Komentar Brosist yaa ....

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s